Prajurit TNI dari Batalyon Infanteri (Yonif) Raider 321/Galuh Taruna Kostrad, yang tergabung dalam Satgas Pamtas RI – RDTL, menggelar Karya Bhakti di Kantor Desa Alas Selatan, Dusun Lalebun, Kecamatan Kobalima, Kabupaten Malaka, Nusa Tenggara Timur, pada Kamis (2/2).
Kegiatan yang dilakukan oleh Prajurit TNI Satgas Pamtas Yonif Raider 321/GT meliputi pembersihan halaman Kantor Desa dan pembangunan Kantor Kepala Desa.
Sumber: Penkostrad