
Sistem pertahanan udara Jerman dan Belanda sedang mempersiapkan kemungkinan untuk penempatan mereka di unit rapid intervention NATO. Pada tahun 2023, unit-unit ini akan siaga untuk apa yang disebut flash force, Very High Readiness Joint Task Force (VJTF). Mulai tanggal tangga6 6 hingga 17 September 2021, mereka berlatih bersama dalam Cerberus Knife di Limburg dan Brabant…
Pertahanan Udara LeFlaSys Jerman & NASAMS Belanda Latihan Bersama
Leave a Reply