AirAsia Indonesia Layani Penerbangan Bali – Kolkata
Denpasar – Jakartagreater.com. Maskapai penerbangan AirAsia Indonesia melayani rute penerbangan dari Bali menuju Kolkata di India empat kali seminggu yang diharapkan mendongkrak tingkat kunjungan wisatawan