Rusia Tingkatkan Pertahanan Udara Suriah Hadapi Serangan Israel
Militer Internasional – Sistem pertahanan udara Buk-M2E buatan Rusia menjatuhkan semua Rudal yang ditembakkan ke provinsi Homs, Suriah tengah, ujar Wakil Kepala Pusat Rekonsiliasi Rusia