Kapolri : Apa yang Menjadi Kendala, Sehingga Santoso Belum Tertangkap
Poso – Kapolri Jenderal Pol. Badrodin Haiti bersama Kepala Badan Nasional Penanggulangan Teroris (BNPT), Irjen Pol Tito Karnavian, melakukan kunjungan ke Poso, Sulawesi Tengah, 15/4/2016.