TNI Angkatan Laut Tangkap Dua Kapal Berbendera Malaysia di Perairan Ujung Aceh Tamiang
Prajurit TNI Angkatan Laut dari jajaran Pangkalan Utama TNI AL I/Medan menangkap dua kapal ikan asing berbendera Malaysia yang menggunakan jaring pukat di sekitar perairan