Latihan Tembak Tempur Reaksi Prajurit Para Raider Kostrad
Jakarta, JakartaGreater – Demi memelihara dan meningkatkan keterampilan dan kemampuan, prajurit Yonif Para Raider 501 Kostrad melaksanakan latihan menembak reaksi pada Rabu 6-1-2021 di Lapangan Tembak